Home Blog Page 12
Laki-laki, imam keluarga, pelindung perempuan dan anak-anak yang begitu dijaga kehormatannya dalam Islam.  Pada diri kaum perempuan tertanam tugas mulia, pencetak generasi emas kehidupan. Anak-anak merupakan masa depan dunia meraih sukses dan keberkatan. Dalam Buku Paradise Under Your Feet (2019:iv), Pimpinan Kaum Ibu Ahmadiyah USA berkata, “ ... para Ibu memiliki tugas yang sangat banyak, tidak hanya membesarkan warga negara...
Pendiri Jemaat Muslim Ahmadiyah, Hazrat (Hz.) Mirza Ghulam Ahmad as. begitu aktif dan tekun dalam mempelajari Al-Qur’an dan menulis banyak buku. Selama hidupnya, lebih dari 80 buku ditulis oleh beliau as., salah satunya adalah Syahadatul Qur’an. Buku ini ditulis oleh beliau as. karena ada pertanyaan sekaligus pernyataan dari seseorang bernama Ata Muhammad, yang menulis surat tahun 1893 kepada Hz. Mirza...
Baru-baru ini, netizen ramai memperbincangkan tentang keputusan salah seorang artis dalam memberikan pendidikan seks kepada anak-anaknya. Saya tidak ingin ikut mengomentari kehidupan orang, namun ada hal menarik yang dapat kita renungkan bersama tentang pendidikan seks. Sebelum membahas lebih jauh, jika melihat kata seks apa yang ada dalam benak anda? Berhubungan intim? Gender? Atau alat kelamin? Baiklah, simpan dahulu apapun...
Pelecehan seksual kerap terjadi di masyarakat dan sering menimpa kaum perempuan sebagai korbannya. Pelecehan seksual adalah segala tindakan yang terkait dengan aktivitas seks yang tak diinginkan. Termasuk permintaan untuk melakukan hubungan seks dan perilaku lain yang mengarah kepada seks baik secara verbal maupun tindakan fisik. Salah satu bentuk pelecehan secara verbal, melakukan dengan komentar dan ungkapan kotor yang menyerang dan merendahkan...
Pendapat pro dan kontra muncul dari berbagai kalangan setelah baru-baru ini terdengar kabar bahwa seorang artis Indonesia, sebut saja Yani, membolehkan dua anak dari suami keduanya yang berumur 16 dan 19 tahun,  menonton film dewasa yang vulgar bersamanya. Mungkin dia punya alasan tersendiri dengan caranya itu. Menurutnya anak tidak mungkin tidak menonton film dewasa, baik apapun  jenisnya dari segala macam yang ada, lebih baik anak dijadikan teman...
Tahun lalu di depan tempat vaksin saya ada beberapa orang melakukan demo dengan pengeras suara dan berseru kami tidak mau di vaksin karena ini adalah kebebasan kami. Kami tidak mau ‘di atur’ pemerintah. Mungkin di Indonesia tidak ada sekelompok orang yang melakukan protes aksi damai ini tapi ada kelompok yang ragu di vaksin dan tidak mau di vaksin dengan...
‘Saya Sudah divaksin!’ Begitulah bunyi sebuah poster yang terpampang di sudut ruang publik. Air muka bahagia bersambut sinar matahari yang menerangi bumi di musim kemarau ini mengandung secercah harapan akan berakhirnya pandemi Covid-19. Antrian yang mengular tidak menjadi persoalan dibandingkan harus terbujur tak berdaya di Rumah Sakit atau kamar tempat isolasi mandiri. Ramai-ramai masyarakat antusias mengunggah foto di sosial...
Belum berakhir musibah Corona yang menimpa bumi saat ini, tapi aroma perpecahan sudah mulai terlihat di bumi Pertiwi. Dari ajakan menurunkan kekuasaan presiden yang sah serta serbuan hoax yang dikeluarkan oleh oknum yang ingin mengambil keuntungan di musibah ini. Tak tau motifnya apa, yang jelas di Indonesia sedang tidak baik-baik saja. Pemerintah yang telah bekerja keras, tenaga kesehatan, gugus...
Kisah Nabi Adam as sangatlah menarik untuk dikaji sebab banyak sekali kekeliruan pandangan tentang beliau. Kajian demi kajian telah dilakukan. Sebagian besar pengikut agama-agama Abrahamik yakni Islam, Kristen dan Yahudi percaya bahwa beliau adalah manusia pertama yang Allah ciptakan. Apakah benar demikian? Al-Quran tidak Menyatakan bahwa Adam as adalah Manusia Pertama Allah Ta’ala berfirman: “Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu berfirman kepada para malaikat,...
Sinar matahari pagi belum begitu terang, udara masih terasa sejuk, lalu lintas masih belum terlalu ramai. Seorang pria paruh baya, dengan masker menutupi dagu, meludah ke pinggir jalan, lalu memacu sepeda motornya setelah melambat saat melewati polisi tidur di depan sebuah warung grosir. Tidak seperti biasanya, pintu warung tersebut masih tertutup rapat pagi itu. Sebuah bendera sederhana, terbuat dari...